Guru Besar Universitas Indonesia Tegaskan Tindakan Polri Preventive Force yang Lawful Bukan Excessive Force
Haijatim.com – Prof. DR. Indriyanto Seno Adji. SH, MA yang merupakan Guru Besar Hukum Pidana /Pengajar PPS Bidang Studi Ilmu Hukum Universitas Indonesia menyatakan bahwa Tindakan Polri Preventive Force yang Lawful Bukan Excessive Force. Berikut pernyataannya: – Kita semua berduka tentang musibah Kematian sekitar 130 orang menjadi tragedi nasional di bidang olah raga, betapa tidak, […]