AHM

Jasa Raharja AHM
16 hari lalu

Jasa Raharja, AHM & Polres Malang Tingkatkan Aksi Keselamatan Pelajar di Titik Blackspot

Haijatim.com, Malang – PT Jasa Raharja Perwakilan Malang bersama Astra Honda Motor dan Satlantas Polres Malang melaksanakan Safety Campaign di SMA Negeri 1 Lawang Kabupaten Malang pada hari Selasa (21/01/2025). Kegiatan ini terdiri dari sosialisasi tentang keselamatan berkendara dan keselamatan berlalu lintas, penyampaian pesan-pesan keselamatan kepada para pelajar, serta praktek tata cara berkendara sepeda motor […]

AHM Jasa Raharja Satlantas
3 bulan lalu

AHM, Jasa Raharja & Satlantas Polres Malang Antisipasi Tingginya Fatalitas di Kab Malang

Haijatim.com, Malang – Jasa Raharja Malang bersama Satlantas Polres Malang dan Astra Honda Motor melaksanakan pemasangan rambu himbauan di dua titik blackspot di Kabupaten Malang, yaitu di Jalan Dr. Wahidin Lawang dan di Jalan Raya Randuagung Singosari pada hari Jumat (18/10). Kegiatan ini merupakan inisiasi dari Astra Honda Motor atas tingginya tingkat fatalitas korban kecelakaan […]

Jasa Raharja AHM Trisakti
1 tahun lalu

Tingkatkan Keselamatan Berlalu Lintas, Jasa Raharja Perkuat Implementasi Program TJSL dengan Kegiatan Safety Riding bersama Astra Honda Motor dan Institut Transportasi & Logistik Trisakti

Haijatim.com, Jakarta – Jasa Raharja berkomitmen untuk terus berkolaborasi dengan berbagai pihak dalam memberikan perlindungan dan peningkatan keselamatan berlalu lintas terhadap para pengguna jalan raya. Salah satu fokus utamanya, bersama Astra Honda Motor dan Institut Transportasi & Logistik Trisakti terus melakukan sosialisasi serta menggelar safety riding bagi para pengendara sepeda motor. Direktur Hubungan kelembagaan Jasa […]