AXA Mandiri Gandeng ERM Wujudkan Komitmen Kurangi Dampak Perubahan Iklim
Haijatim.com, Jakarta – PT AXA Mandiri Financial Services (AXA Mandiri) menggandeng Environmental Resources Management (ERM) yang merupakan pakar ESG global terkemuka, berusaha mewujudkan komitmen jangka panjang untuk masa depan yang berkelanjutan, sekaligus bentuk dukungan dalam mengurangi dampak perubahan iklim. Semuanya terangkum dalam seminar Environmental, Social, and Governance (ESG) bertajuk Building the Right Mindset for a […]